Dermatitis Atopik pada Anak

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Nurelly N Waspodo

Abstract

Dermatitis atopik adalah penyakit kulit kronik relaps yang terjadi umumnya pada anak tapi dapat juga terjadi pada orang dewasa. Rash ditandai dengan papul yang gatal (umumnya vesikel pada infant) yang menjadi ekskoriasi dan likenifikasi, dan khas terdapat pada daerah fleksural. Etiologi dan patogenesis penyakit ini merupakan kompleks interaksi antara suseptibilitas genetik yang menghasilkan defek barier kulit, defek pada sistem innate immunity, dan meningkatkan respon imunologik alergen dan antigen mikroba. Dilaporkan satu kasus dermatitis atopik, yang memberikan respon baik terhadap pengobatan dengan kortikosteroid topikal dan antihistamin.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##